Quantcast
Channel: Berita Internal – UNDIKMA
Viewing all articles
Browse latest Browse all 342

BATAS AKHIR PENGISIAN KRS SEMESTER GANJIL T A 2016/2017

$
0
0

Diinformasikan kepada semua dosen dan mahasiswa IKIP Mataram bahwa pengisian kartu rencana studi (KRS) paling lambat tanggal 30 September 2016. Apabila dalam pengisian terdapat masalah yang bersifat teknis silahkan menghubungi operator SIAKAD di ruang BAAK IKIP Mataram.

Adapun proses KRS sebagai berikut :

  1. Mahasiswa melakukan pembayaran SPP
  2. Kwitansi pembayaran di bawa ke Biro keuangan untuk divalidasi
  3. Setelah mendapatkan validasi dari Biro Keuangan, mahasiswa dapat mengisi KRS di SIAKAD
  4. Setelah KRS di isi, selanjutnya akan divalidasi oleh dosen pembimbing akademik (PA).
  5. Apabila KRS sudah divalidasi, maka nama mahasiswa akan muncul di presensi mata kuliah.

Viewing all articles
Browse latest Browse all 342

Trending Articles